Laporan Tim Liputan Tribun Jabar
HEADLINE koran TRIBUN JABAR edisi Minggu 22 April 2018 menyajikan laporan utama Persib Bandung yang berhasil ungguli tim tamu, Borneo FC dengan skor 3-1.
Jenderal lapangan tengah Persib Bandung, Oh In-kyun, sukses menjadi pengatur serangan Persib saat bentrok melawan Borneo FC di Stadion Gelora Bandung Lautan Api (GBLA), Sabtu (21/4/2018).
Pada laga itu Persib menang telak 3-1. Pemain asal Korea Selatan itu tampil impresif sepanjang pertandingan.
Bersama Hariono, In-kyun bahu-membahu mengalirkan bola ke lini pertahanan Borneo.
Hasilnya, Maung Bandung mampu mencetak tiga gol ke gawang tim Pesut Etam.
Bagaimana tanggapan tim tamu yang harus mengakui keunggulan tim tuan rumah Persib Bandung?
Bagaimana pula analisis mantan pemain Persib Bandung, Dadang Hidayat menyaksikan skuat Maung Bandung yang tampil menyerang hingga akhir pertandingan?
Selengkapnya, baca koran TRIBUN JABAR edisi Minggu 22 April 2018.
Perbaharui Informasi di www.tribunjabar.id.
http://jabar.tribunnews.com/2018/04/21/video-teaser-kalahkan-borneo-fc-3-1-modal-penting-persib-bandung-lawan-persijaBagikan Berita Ini
0 Response to "VIDEO TEASER: Kalahkan Borneo FC 3-1, Modal Penting Persib Bandung Lawan Persija"
Post a Comment