TRIBUNJABAR.ID - Bagi Anda yang ingin menjaga privasi kontak WhatsApp, tak cukup hanya mematikan last seen dan centang biru.
Status bertuliskan online masih akan terbaca saat Anda tengah mengakses WhatsApp.
Nah, secara otomatis teman chatting Anda, akan tahu kalau kamu sedang online dan mengetik.
Namun, kalau privasi Anda masih merasa terusik akan hal itu, tenang dulu.
Anda bisa lho membaca chat dia dan membalas chat, tanpa muncul status online di kontak WhatsApp Anda.
Nah, bagaimana caranya?
Pertama, Anda jangan dulu buka aplikasi WhatsApp.
Aktifkan dulu mode pesawat di ponsel Anda.
Kemudian, barulah buka Aplikasi WhatsApp.
Anda bisa membacanya tanpa ketahuan sedang online.
Let's block ads! (Why?)
http://jabar.tribunnews.com/2018/07/20/cara-menghilangkan-status-online-saat-buka-whatsapp-bisa-baca-chat-atau-balas-si-doi-tanpa-ketahuan
Bagikan Berita Ini
Related Posts :
Pengamat Sebut Wajar jika Ada Pro dan Kontra soal Pengangkatan M Iriawan jadi Pj Gubernur JabarLaporan Wartawan Tribun Jabar, Theofilus Richard
TRIBUNJABAR.ID, BANDUNG – Pengangkatan Sekret… Read More...
Ciri-ciri Pria Idaman Perempuan, Ternyata Tak Melulu Soal Fisik LhoTRIBUNJABAR.ID - Setiap perempuan memiliki pertimbangan sebelum memilih pria yang akan dij… Read More...
Perbedaan Honor 9 Lite dan Xiaomi Redmi 5 Plus, dari Desain, Kamera, hingga Fitur TambahanTRIBUNJABAR.ID - Smartphone Honor 9 Lite dan Xiaomi Redmi 5 Plus layak dibandingkan karena harganya … Read More...
Terkait Pelantikan Pj Gubernur Jabar, Tjahjo Kumolo: Orang-orang, Belum Juga Apa, Sudah CurigaLaporan wartawan Tribun Jabar Syarif Abdussalam
TRIBUNJABAR.ID, BANDUNG - Wacana penunjukan Mochamma… Read More...
Sekda Jabar Pastikan Peran Pj Gubernur Jabar M Iriawan Akan OptimalLaporan wartawan Tribun Jabar Syarif Abdussalam
TRIBUNJABAR.ID, BANDUNG - Sekda Jabar Iwa Karniwa me… Read More...
0 Response to "Cara Menghilangkan Status Online Saat Buka WhatsApp, Bisa Baca Atau Balas Chat Si Doi Tanpa Ketahuan"
Post a Comment